Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2018

Ashley Hotel Jakarta - pilihan nyaman untuk business hotel

Menginap di hotel untuk perjalanan bisnis tentunya berbeda dengan menginap untuk liburan. Kriteria kenyamanan yang dipilih untuk perjalanan bisnis akan lebih mengacu pada lokasi yang menunjang dan kemudahan melakukan pekerjaan. Nah, sekarang ini ada pilihan nyaman untuk hotel bisnis di Jakarta Pusat loooo, namanya Ashley Hotel Jakarta. hotel Ashley - sumber : website hotel Mengapa saya mengatakan ini adalah hotel yang nyaman untuk berbisnis ? Apa saja siy kriteria hotel bisnis yang nyaman ? Kalau sudah pake pertanyaan yang kaya begini, saya harus mengenang masa-masa saya masih bekerja dulu. Iyaaalah, secara sekarang saya tidak pernah memilih jenis hotel yang seperti ini karena sudah menjadi full time mommy yang menginap di hotel hanya untuk liburan. Selama 5 tahun terakhir saya bekerja dulu, saya sering berada di luar kota dan menginap minimal 2 malam dan secara rata-rata saya menginap 10 hari setiap 3 bulan. Banyak hotel saya singgahi dan pilihan saya adalah hotel yang deka

Membuat Vlog Dalam Pandangan Si Gaptek

Serius niy membuat Vlog itu mudah ? Jika anda bertanya sebulan yang lalu kepada saya, jawabanya tegas dan jelas ; "kayanya susah bangettttt" Tapi saya beruntung sekali minggu lalu mendapatkan ilmu baru dari Kang Dudi Iskandar dalam acara Blogger Gathering CNI dan Indonesian Social Blogpreneur (ISB) . Jadi jika anda bertanya saat ini, jawaban saya adalah : "tidak sesulit yang saya kira tetapi membutuhkan latihan terus menerus untuk mendapatkan vlog yang bagus."  Flyer acara CNI x ISB x kang Dudi CNI sebagai perusahaan MLM memang tidak salah memilih berkolaborasi dengan ISB, karena ISB selalu memberikan tambahan ilmu untuk kemajuan para anggotanya. Dan tentunya itu sejalan dengan bisnis MLM yang di jalankan oleh para anggota CNI. Untuk menjalankan bisnis MLM tentu dibutuhkan banyak pelatihan yang dapat memotivasi dan meningkatkan kemampuan para anggotanya meningkatkan omzet. Dengan banyak jenis barang yang di perdagangkan di Gerai CNI  kita bisa memilih yang ki

Sambal Indonesia dalam menu ala Jepang

Kenal Hokben ? Iyaaaa yang dulu namanya Hoka Hoka Bento, restoran asli Indonesia dengan menu ala Jepang. Tahun 2013 manajemen merubah nama tersebut dan meremajakan logo menjadi gambar kepala Taro dan Hanako. Lhoooo kok restoran asli Indonesia ? Nahhhh... kalau masih menganggap Hokben adalah restoran yang asli dari Jepang sonohhhh, anda kecele dehhhh. Kebenarannya dapat di peroleh melalui sosial media dari Hokben itu sendiri, silakan "berteman" yesss ? sosmed Hokben Karena memang asli Indonesia, rasanya tidak terlalu mengagetkan dan sah-sah saja jika resto ini meluncurkan varian menu baru, berupa varian sambal. Latar belakang di luncurkannya varian ini adalah karena orang Indonesia memang rata-rata menambahkan sambal pada berbagai jenis makanan yang di konsumsinya. Kekayaan rempah makanan dan rasa pedas yang menggoda membuat manajemen Hokben menghadirkan Sensasi Dasyat dengan memadukan makanan Jepang dengan sambal khas Indonesia. Menu varian sambal ini yang di namakan